Karya-Karya Tari Unggulan Sri Sultan Hamengku Buwana 1 (1755-1792)
Description
Judul : Karya-Karya Tari Unggulan Sri Sultan Hamengku Buwana 1 (1755-1792)
Penulis : R.M. Pramutomo
No. ISBN : 978-623-6469-89-7
Penerbit : ISI Press Surakarta
Tahun : 2025
Jumlah Hal : ix + 169
Deskripsi : Buku Karya-Karya Tari Unggulan Sri Sultan Hamengku Buwana 1 (1755-1792) merupakan sebagai bentuk pengetahuan yang langka sebagai representasi dokumentatif karya tari klasik gaya Yogyakarta yang menjadi Masterpiece Sultan Hamengku Buwana I (1755—1792). Melalui Buku ini diharapkan dapat diketahui tari- tarian ciptaan awal Sultan Hamengku Buwana I yang bersifat ksatria dan bernuansa kesederhanaan. Buku ini sengaja mengambil judul “KARYA-KARYA TARI UNGGULAN SRI SUL- TAN HAMENGKU BUWANA I (1755—1792)”.




